HUBUNGAN PENGUASAAN TEORI DENGAN KETERAMPILAN MERANGKAI KELISTRIKAN OTOMOTIF

Sukardi Sukardi, Sunardi Sunardi, Lukas Sampe

Abstract


Penelitian ini bertujuan: (1) mendeskripsikan prestasi belajar mahasiswa pada Matakuliah (MK) Teori Kelistrikan Otomotif, dan MK Praktik Kelistrikan Otomotif, dan (2) mengungkap hubungan penguasaan teori Kelistrikan Otomotif dengan keterampilan merangkai Kelistrikan Otomotif. Penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif (ex-postfacto), dengan jumlah sampel 73 mahasiswa. Analisis data menggunakan analisis regresi ganda. Hasil penelitian menunjukkan: (1) prestasi belajar mahasiswa pada: MK Teori Kelistrikan Otomotif tergolong rendah,dan MK Praktik Kelistrikan Otomotif tergolong tinggi, (2) terdapat hubungan signifikan penguasaan teori dengan keterampilan merangkai Kelistrikan Otomotif, dan (3) Kontribusi penguasaan teori Kelistrikan Otomotif dengan keterampilan merangkai kelistrikan otomotif sebesar 17,31%.

Keywords


penguasaan teori; keterampilan merangkai; kelistrikan otomotif

Full Text:

PDF () PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.17977/tk.v38i1.4600

Jurnal Teknologi, Kejuruan, dan Pengajarannya
ISSN 2477-0442 (online)
Email: teknologikejuruan.ft@um.ac.id

Jurnal Teknologi, Kejuruan, dan Pengajarannya is indexed by: 

          

 Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License                                                                                           

 

Flag Counter      View My Stats