Hambatan Industri Terhadap Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia di Daerah Pinggiran Kota

Edy Purwanto

Abstract


Industri di satu sisi diperlukan untuk memajukan perekonomian, menyediakan lapangan kerja, dan meningkat­kan pendapatan per kapita penduduk, tetapi di sisi lain menjadi salah satu unsur penghambat peningkatan kualitas sumber daya manusia, terutama industri berteknologi sederhana dan padat karya di daerah pinggiran kota. Industri semacam ini menyerap ribuan tenaga kerja hingga, yang tidak lebih dari sekedar buruh yang berpenghasilan rendah. Namun demikian, menjadi buruh pabrik dengan berpenghasilan rendah masih tetap menjadi pilihan mereka daripada meningkatkan kualitas diri melalui pendidikan sekolah dengan biaya tidak pasti dan dengan masa depan yang belum pasti pula.



DOI: http://dx.doi.org/10.17977/pg.v5i1.1993

Flag Counter

 

 

 

 

 


Creative Commons Licenseshopify site analytics

Jurnal Pendidkan Geografi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International LicenseView My Stats