KEILMUAN DAN PENGAJARAN

JURNAL TEKNIK MESIN

Kajian Teknik, Pendidikan, dan Pengajaran, Jurnal, ISSN 0853 - 1633 Jurnal Teknik Mesin terbit 2 (dua) kali setahun pada bulan April dan Oktober, berisi tulisan/artikel hasil pemikiran dan hasil penelitian yang ditulis oleh para pakar, ilmuwan, praktisi, dan pengkaji dalam disiplin ilmu kependidikan dan pembelajaran khususnya di bidang pendidikan teknik mesin dan otomotif. Jurnal Teknik Mesin diterbitkan oleh Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang (UM). Penulis yang artikelnya dimuat di Jurnal Teknik Mesin Keilmuan dan Pengajaran wajib memberi kontribusi biaya cetak sebesar Rp. 200.000,-. Jurnal Teknik Mesin juga melayani permintaan tukar-menukar jurnal secara gratis sepanjang tiras masih memungkinkan. Petunjuk Penulisan Jurnal Teknik Mesin Alamat Redaktur: Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Malang Gedung G2, Lantai II, Jl. Semarang 5, Malang 65145 Telp. (0341) 565307 Homepage: http://www.um.ac.id/, E-mail: didiknurhadi@um.ac.id

Journal Homepage Image


 


Vol 23, No 1 (2015)

Table of Contents

Articles

Basuki Basuki
PDF
Novita Dwi Anggraeni, Yoto Yoto, Basuki Basuki
PDF
Poppy Puspitasari, Tuwoso Tuwoso, Eky Aristiyanto
PDF
Prihanto Trihutomo
PDF
Purnomo Purnomo
PDF
Syamsul Syamsul
PDF
Trinova Budi Santoso, Solichin Solichin, Prihanto Trihutomo
PDF
Wahono Wahono, Solichin Solichin, Misiran Misiran
PDF
Yanuar Alam, Paryono Paryono, Mustaman Mustaman
PDF
Yoto Yoto
PDF