KETERAMPILAN SOSIAL SISWA BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SEKOLAH DASAR INKLUSI

Rina Diahwati, Hariyono Hariyono, Fattah Hanurawan

Abstract


Based on preliminary study, obtained some facts related to the social skills of students with special needs in inclusion elementary school. The problems include how the fifth grade students with special needs in inclusion elementary school tend to be less able to respond to others, show less acceptable behaviors by others, and have less adaptive behavior. The purpose of this study is to describe the social skills of students with special needs in inclusion elementary school. In general, research result shows that social skills of students with special needs is varied. Students with autism tend to have low social skills. Students with ADHD (Attention Deficit Hyperactivity Disorder) is likely to have some aspects of low social skills. Students with intellectual disability tend to have moderate social skills.

Berdasarkan studi pendahuluan diperoleh beberapa fakta terkait keterampilan sosial siswa berkebutuhan khusus di sekolah dasar inklusi. Permasalahan tersebut di antaranya siswa berkebutuhan khusus kelas V di SDN inklusi cenderung kurang mampu merespon orang lain, cenderung memiliki perilaku yang kurang dapat diterima oleh orang lain, dan cenderung memiliki perilaku yang kurang adaptif. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan secara mendalam tentang keterampilan sosial siswa berkebutuhan khusus di sekolah dasar inklusi. Hasil penelitian ini secara umum yaitu keterampilan sosial siswa berkebutuhan khusus berbeda-beda. Siswa autis cenderung memiliki keterampilan sosial yang rendah. Siswa ADHD (Attention Deficit Hyperactivity Disorder) cenderung memiliki beberapa aspek keterampilan sosial yang rendah. Siswa tunagrahita cenderung memiliki keterampilan sosial yang sedang.


Keywords


social skills; student with special need; inclusion elementary school; keterampilan sosial; siswa berkebutuhan khusus; SD inklusi

Full Text:

PDF

References


Bremer, C.D. dan Smith, J. 2004. Teaching Social Skills. National Center on Secondary Education and Transition, 3 (1), (Online), (http://www.ncset.org), diakses 10 Oktober 2015.

Creswell, J. W. 2013. Penelitian Kualitatif dan Desain Riset. Terjemahan oleh Ahmad Lintang Lazuardi. 2015. Jogjakarta: Pustaka Belajar.

Davison, G. C., Neale, J. M., dan Kring, A. M. 2004. Psikologi Abnormal. Terjemahan oleh Noermalasari Fajar. 2014. Jakarta: Rajawali Pers.

Demaray, M. K., Ruffalo, S. L., Carlson, J., Busse, R. T., Olson, A. E., McManus, S. M., dan Leventhal, A. 1995. Social Skills Assessment: A Comparative Evaluation of Six Publised Rating Scales. School Psychology Review, 24 (4), (Online), (https://www.researchgate.net/profile/Michelle_Demaray/publication/232582649_Social_skills_assessment_A_comparative_evaluation_of_six_published_rating_scales/links/02e7e519ed75f2e1bf000000.pdf), diakses 26 Januari 2016.

Geldard, K dan Geldard, D. 2008. Konseling Anak-Anak. Terjemahan oleh Widijanto, G dan Yuwono, L. 2012. Jakarta: Indeks.

Gresham, F. M. dan Elliott, S. N. 1990. Social skills Rating System. (Online), (http://overlake.virtual-space.net/SLP/SSRS_locked.pdf), diakses 27 Januari 2016.

Hanurawan, F. 2012. Metode Penelitian Kualitatif dalam Ilmu Psikologi. Surabaya: Pusat Studi Peningkatan Kinerja Masyarakat.

Mangunsong, F. 2009. Psikologi dan Pendidikan Anak Berkebutuhan Khusus. Depok: LPSP3 UI.

Merrell, K. dan Gimpel, G. A. 2014. Social Skills of Children and Adolescents. New York: Psychology Press.

Meyer, A. E. 2013. But She’s not retarded” Contemporary Adolescent Literature Humanizes Disability but Marginalizes Intellectual Disability. Children’s Literature Association, (Online), (http://search.proquest.com/docview/1459342617/121FCDE0006241A7PQ/7?accountid=38628), diakses 11 Juli 2016.

Monahan, M. P. 2003. Social Skills and Problem Behavior Assessment of General and Special Education Career and Technical Education Students. Vocational Special Needs Education, 25 (2), (Online), (http://files.eric.ed.gov/fulltext/EJ854899.pdf), diakses 27 Januari 2016.

Nuthbrown, C., Clough, P., dan Atherton, F. 2013. Inclusion in the Early Years. Los Angeles: SAGE.

Ormrod, J. E. 2008. Psikologi Pendidikan Jilid 1. Terjemahan oleh Wahyu Indianti. 2009. Jakarta: Erlangga.

Paternotte, A. & Buitelaar, J. 2010. ADHD. Terjemahan oleh Julia Maria Van Tiel. 2013. Jakarta: Kencana.

Peeters, T. 2004. Panduan Autisme Terlengkap. Terjemahan oleh Oscar H. Simbolon. 2012. Jakarta: Dian Rakyat.

Permendiknas No. 70 Tahun 2009 tentang Pendidikan Inklusif bagi Peserta Didik yang Memiliki Kelainan dan Memiliki Potensi Kecerdasan dan/atau Bakat Istimewa. Kementerian Pendidikan Nasional, (Online), (http://dikdas.kemdiknas.go.id/application/media/file/Permendiknas%20Nomor%20%2070%20Tahun%202009.pdf), diakses 23 September 2015

Putri, N. L. 2013. Kesulitan Menulis Permulaan pada Anak Usia Dini dengan Kelainan Tunagrahita Ringan. Jurnal Ilmu Pendidikan, 19 (1), (Online), (http://journal.um.ac.id/index.php/jip/article/view/3760/1188), diakses 20 Juni 2016.

Rochyadi, E. 2012. Karakteristik dan Pendidikan Anak Tunagrahita. Modul pada Universitas Pendidikan Indonesia: Tidak diterbitkan, (Online), (http://103.23.244.11/Direktori/FIP/JUR._PEND._LUAR_BIASA/195608181985031-ENDANG_ROCHYADI/MODUL/PGSD4409-M6-LPK.pdf), diakses 24 Mei 2016.

Santrock, J. W. 2004. Psikologi Pendidikan. Terjemahan oleh Wibowo. 2013. Jakarta: Kencana.

Sari, K. & Rahayu, E. 2013. Strategi Coping pada Anak Retardasi Mental. Psikodimensia, 12(1), (Online), (http://journal.unika.ac.id/index.php/psi/article/view/37), diakses 11 Juli 2016.

Smith, J. D. 1998. Sekolah Inklusif: Konsep dan Penerapan Pembelajaran. Terjemahan oleh Dennis dan Enrica. 2013. Bandung: Nuansa Cendikia.

Spence, S. & Shepherd, G. 1983. Developments in Social Skills Training. London: Academic Press Inc.

Thompson, J. 2010. Memahami Anak Berkebutuhan Khusus. Jakarta: Esensi.

Turnbull, A., Trunbull, R., Wehmeyer, M. L. & Shogren, K. A. 2013. Exceptional Lives. New York: Pearson.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/jp.v1i8.6682

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan




JPtpp is accredited “Rank 3” as a scientific journal under the decree of the Directorate General of Research Enhancement and Development, Ministry of Research, Technology, and Higher Education, dated December 7, 2022, No: 225/E/KPT/2022, effective for five years from Volume 7 Issue 8, 2022 until Volume 12 Issue 7, 2027. Link to download


Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, & Pengembangan

Journal of Education: Theory, Research, and Development

Graduate School Of Universitas Negeri Malang

Lisensi Creative Commons

JPtpp is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License