Pengaruh Model Think Pair Share Dipadu Media Gambar Seri terhadap Kemampuan Bercerita Siswa Kelas IV

Amalia Rizkina, Imam Suyitno, Munzil Munzil

Abstract


Abstract: This research aims to determine the effectof think pair share model’s combined whit series picture to telling story ability at fourth grade student in Bunulrejo 01 Elementary School. This research is a experimental research with Post Test Only Design. Research subject includes 63 fourth grade student in Bunulrejo 01 Elementary School. The sampling technique israndom sampling technique. The series picture class is fourth grade students of IV-A. The think pair share model’s class is fourth grade students of IV B. The think pair share model’s combined whit series picture class is IV C. The data obtained were analyzed by using one-ways ANAVA. The results of the research is there is a difference of think pair share model’s combined whit series picture to telling story ability at fourth grade student.

Abstrak: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh model think pair share dipadu gambar seri pada kemampuan bercerita siswa kelas IV. Jenis penelitianini adalah eksperimen dengan menggunakan Post Test Only Desain. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SDN Bunulrejo 01 yang berjumlah 63 siswa. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik acak. Kelas IV-A dibelajarkan dengan menggunakan media gambar seri. Kelas IV-B dibelajarkan dengan menggunakan model pembelajaran think pair share. Kelas IV-C dibelajarkan dengan menggunakan model pembelajaran think pair share dipadu dengan media gambar. Data dalam penelitian ini dianalisis dengan menggunakan one way ANAVA. Hasil penelitian adalah ada perbedaan model pembelajaran think pair share dipadu dengan media gambar seri terhadap kemampuan bercerita siswa kelas IV.

Keywords


think pair share; series picture media; storytelling ability; think pair share; media gambar seri; kemampuan bercerita

Full Text:

PDF

References


Ayuningtyas, D. A. (2015). Esperimentasi Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share ditinjau dari Kemandirian Belajar Siswa Kelas VIII SMP Negeri di Kota Yogyakarta. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 3(2), 452—466. DOI: http://doi.org/10.25273/jipm.v3i2.514

Azlina, N. A. N. (2010). CETLs: Supporting Collaborative Activities Among Students and Teachers Through the Use of Think- Pair-Share Techniques. International Journal of Computer Science, 7(5), 18–29.

Crawford, M. (2002). Contextual Teaching and Learning: Strategies for counting Constructivist Classrooms. Connection, 11(9), 1—5.

Fatimah, N. (2015). Implementasi Cooperative Learning Tipe Think-Pair-Share Dalam Pembelajaran Bercerita Di Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Penelitian Humaniora, 16(2), 90—98. https://doi.org/10.23917/humaniora.v16i2.1862.

Hamdan, R. K. A. (2017). The Effect of Think – Pair – Share Strategy on the Achievement of Third Grade Student in Sciences in the Educational District of Irbid. Journal of Education and Practice, 8(9), 88–95.

Irawan, A. A., & Kusumajanto, D. D. (2018). Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa dengan Menerapkan Pembelajaran Kooperatif Model Think Pair Share Berbasis Kurikulum 2013. Jurnal Pendidikan Bisnis & Manajemen, 1(3), 199—2015.

Kothiyal, A. (2013). Effect of Think-Pair-Share in a Large CS1 Class: 83% Sustained Engagement. Journal ICER, 13, 137–144.

Kurniawan, H. (2015). Pembelajaran kreatif bahasa Indonesia (kurikulum 2013). Jakarta: Kencana.

Lestari, P. E. (2014). Menumbuhkan Keberaniaan Berpendapat melalui Model Pembelajaran Kooperatif Think Pair Share. Jurnal Madaniyah, (edisi VII), 191—2014.

Mariani, S. (2017). Think Pair Share Using Realistic Mathematics Education Approach in Geometry Learning Think Pair Share Using Realistic Mathematics Education Approach in Geometry Learning. Internasional Conference on Mathematics and Science Education (ICMScE), 1(20).

Ngafifi, M., & Astuti, I. S. (2014). Penerapan Model Think Pair Share Berbantuan Media Untuk Meningkatkan Aktivitas, Sikap dan Hasil Belajar IPS. Harmoni Sosial: Jurnal Pendidikan IPS, 1(1), 57—70. https://doi.org/10.21831/hsjpi.v1i1.2428

Permana, A., Hilaliyah, H., & Muzak, A. (2016). Pengaruh Penggunaan Media Gambar Berseri Terhadap Kemampuan Menulis Narasi Peserta Didik Sekolah Menengah Pertama (SMP). Dialektika: Jurnal Bahasa, Sastra dan Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 3(1), 87—99. DOI: https://doi.org/10.15408/dialektika.v3i1.4184

Ramadhani, P. S. (2017). Pengaruh Pendekatan Cooperative Learning (TPS) Think, Pair, Share Terhadap Hasil Belajar PKn di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran, 7(2), 124—134. DOI: http://doi.org/10.25273/pe.v7i2.1653

Sudarmiah, S. (2009). Upaya Peningkatan Pembelajaran Berbicara Dengan Model Pembelajaran Gambar Seri untuk Siswa Kelas VIII SMP Negeri 6 Semarang. Jurnal Media Penelitian Pendidikan, 3 (2). http://dx.doi.org/10.26877/mpp.v3i2.292.

Sudirman. (2016). Penerapan Model Pembelajaran Think Pair Share untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa. Jurnal Pendidikan Fisika, 4(1), 59—67. DOI: http://dx.doi.org/10.24127/jpf.v4i1.394

Suhartini. (2015). Peningkatan Keterampilan Menulis Naskah Drama Satu Babak Menggunakan Model Think Pair Share Berbantuan Alat Peraga Gambar Berseri. Satya Widya, 31(2). 83—89. https://doi.org/10.24246/j.sw.2015.v31.i2.p8389.

Sumantri, M. S. (2015). Stategi Pembelajaran Teori dan Praktik di Pendidikan Dasar. 2015. Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada.

Surida. (2016). Peningkatan Pembelajaran Keterampilan Berbicara Melalui Media Gambar seri di Kelas III 17 Batang Anai Kabupaten Padang Pariaman. Jurnal Konseling dan Pendidikan, 4(2), 13—19.

Tana. (2016). Meningkatkan Keterampilan Berbicara Siswa Kelas I melalui Penggunaan Media Gambar Seri. Jurnal Pendidikan Indonesia, 2(1), 73—79.

Wulandari, S. W. (2016). Meningkatkan Kemampuan Komunikasi dan Motivasi Belajar Matematika Siswa Sekolah Dasar Melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe Think-Pair-Share (TPS). Eduhumaniora: Jurnal Pendidikan Dasar, 7(2). http://dx.doi.org/10.17509/eh.v7i2.2710.

Wulandari, T., & Safitri., M. N. (2017). Perbedaan Metode STAD dan TPS dalam Meningkatkan Kerja Sama dan Aktivitas Belajar Pada Pembelajaran IPS SMP. Jurnal Pendidikan IPS, 4(1), 80—90. https://doi.org/10.21831/hsjpi.v4i1.10493




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/jptpp.v4i2.12526

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Amalia Rizkina, Imam Suyitno, Munzil Munzil

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


JPtpp is accredited “Rank 3” as a scientific journal under the decree of the Directorate General of Research Enhancement and Development, Ministry of Research, Technology, and Higher Education, dated December 7, 2022, No: 225/E/KPT/2022, effective for five years from Volume 7 Issue 8, 2022 until Volume 12 Issue 7, 2027. Link to download


Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, & Pengembangan

Journal of Education: Theory, Research, and Development

Graduate School Of Universitas Negeri Malang

Lisensi Creative Commons

JPtpp is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License