Modul Identifikasi Aksi Gen F2 Tanaman Kedelai Berbasis Discovery Learning untuk Siswa SMK

Miftahussa’adiah Miftahussa’adiah, Siti Zubaidah, Heru Kuswantoro

Abstract


Abstract: Module is an appropriate teaching materials and it is systematically designed according to a curriculum that can make students learn independently. The purpose of this research is to produce an identification module of F2 gene action on soybean plants based on discovery learning with stages (stimulation, problem statements, data collecting, data processing, and generalization). The research did on April 2019 in grade X of SMK 2 Batu. The development model used to produce the product is ADDIE. Data used in this research are quantitative and qualitative. The quantitative data are the results from the assessment given by the validator. The qualitative data are the criticisms, input and suggestions provided by media experts, material experts, and field practitioners validators. The result of the validation is an identification module for F2 gene action on soybean plants based on discovery learning that are attractive and good to use and disseminate. Abstrak: Modul merupakan bahan ajar atau media pembelajaran dirancang dengan sistematis sesuai dengan kurikulum yang dapat membuat siswa belajar secara mandiri. Tujuan dilakukan penelitian pengembangan ini untuk menghasilkan modul identifikasi aksi gen F2 tanaman kedelai berbasis discovery learning dengan tahap (stimulation, problem statement, data collecting, data processing, dan generalization). Penelitian dilakukan di kelas X SMK 2 Batu pada bulan April 2019. Model pengembangan ADDIE adalah model yang digunakan dalam menghasilkan produk. Data pada penelitian ini yaitu kuantitatif berupa hasil penilaian yang diberikan oleh validator. Adapun data kualitatif berupa kritik, masukan dan saran yang diberikan oleh validator ahli media, materi, dan praktisi lapangan. Hasil validasi tersebut yaitu modul genetika berbasis discovery learning yang menarik dan baik untuk digunakan dan disebarkan.

Keywords


module; soybean plants; discovery learning; modul; tanaman kedelai; discovery learning

Full Text:

PDF

References


Ariana, D., Situmorang, R. P., & Krave, A. S. (2020). Pengembangan Modul berbasis Discovery Learning pada Materi Jaringan Tumbuhan untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Sains Siswa Kelas XI IPA SMA. Jurnal Pendidikan Matematika dan IPA, 11(1), 34–46. https://doi.org/dx.doi.org/10.26418/jpmipa.vllil.31381

Belawati. (2007). Pengembangan Bahan Ajar. Jakarta: Universitas Terbuka.

Branch, R. M. (2009). Instructional Design: The ADDIE Approach. Springer Science+Business Media, LLC.

Brigenta, D., Handhika, J., & Huriawati, F. (2017). Pengembangan Modul berbasis Discovery Learning untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep. Prosiding SNPF (Seminar Nasional Pendidikan Fisika, 167–173.

De Jong, T., & Joolingen, W. R. van. (1998). Scientific Discovery Learning with Computer Simulation of Conceptual Domains. 68(2), 179–201.

Dwijayanti, Y. (2012). Pengembangan Bahan Ajar untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Kinematika di Kelas X SMA.

Ermaniatu, N., & Taufik, M. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Cetak berbasis Penilaian Kinerja sebagai Sumber Belajar bagi Siswa SD Kelas VI. School Education Jurnal PGSD FIP UNIMED, 7(3), 285–295.

Faot, M. M., Zubaidah, S., & Kuswantoro, H. (2016). Pengembangan Modul Teknik Budidaya Tanaman Kedelai sebagai Bahan Ajar Sekolah Menengah Kejuruan. 1(7), 1421–1426.

Hakim, L. (2010). Keragaman Genetik, Heritabilitas dan Korelasi Beberapa Karakter Agronomi pada Galur F2 Hasil Persilangan Kacang Hijau (Vigna radiate (L.) Wilezek). Berita Biologi, 10(1), 3–32.

Handoko, A., Sajidan., & Maridi. (2016). Pengembangan Modul Biologi Berbasis Discovery Learning (Part of Inquiry Spectrum Learning-Wenning) pada Materi Bioteknologi Kelas XII IPA di SMA Negeri 1 Magelang Tahun Ajaran 2014/2015. Jurnal Inkuiri, 5(3), 144–154.

Hartman, G. L., Pawlowski, M. L., Herman, T. K., & Eastburn, D. (2016). Review Organically Grown Soybean Production in the USA: Constraints and Management of Pathogens and Insect Pests. Agronomy, 6(16).

Holden, J. T. (2009). An Instructional Media Selection Guide for Distance Learning. United States Distance Learning Association.

Jamillah, I Nyoman, J., & Desak. (2017). Pengembangan Modul Pembelajaran Berbasis Discovery Mata Pelajaran IPA Siswa SD Nomor 1 Baktiseraga Kelas IV. E-Jurnal Edutect Universitas Pendidikan Ganesa, 8(2).

Karnes, F. A., & Bean, S. M. (2009). Methods and Materials for Teaching the Gifted. Third Edition. Prufrock Press Inc.

Kharisma, B. (2018). Determinan Produksi Kedelai di Indonesia dan Implikasi Kebijakannya. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 7(3), 679–710.

Krisnawati, A., & Adie, M. (2011). Heterosis, Heterobeltiosis dan Tindak Gen Karakter Agronomik Kedelai (Glycine max (L.) Merrill). Berita Biologi, 10(6), 827–836.

Markaban. (2008). Model Penemuan Terbimbing pada Pembelajaran Matematika SMA. Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Matematika.

Ridlo, U. (2018). Evaluasi dalam Pembelajaran Bahasa Arab. Jurnal Pendidikan Bahasa Arab, 10(1), 171–193.

Salmi. (2019). Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning dalam Meningkatkan Hasil Belajar Ekonomi Peserta Didik Kelas XII IPS-2 SMA Negeri 13 Palembang. Jurnal Profit, 6(1), 1–16.

Sibuea, S. K., Syaukani, & Nasution, W. N. (2019). Penerapan Model Discovery Learning dalam Pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam di MTs Darul Hikmah TPI Medan. Edu-Riligia, 3(3), 386–393.

Sukiman. (2011). Pengembangan Media Pembelajaran. Pustaka Insan Madani.

Sungkono. (2010). Pengembangan Bahan Ajar. Universitas Negeri Yogyakarta.

Supriyono, A., Idrus, S. I., Buana, I. C., Sihombing, I. N., & Noviar, M. H. (2019). Modul Presentasi dengan Infografis.

Sutrisno, & Kuswantoro, H. (2016). Cowpea Mild Mottle Virus (CpMMV) Infection and Its Effect to Performance of South Korean Soybean Varieties. Biodiversitas, 17(1), 129–133.

Widotono, H., & Arifin, M. Z. (2018). Upaya Peningkatan Produksi Kedelai (Glycine max Merr.) sebagai Upaya Meningkatkan Keuntungan Petani di Jawa Timur. J-SEP, 2(1), 38–47.

Wulandari, P., Khairil, & Safrida. (2017). Penerapan Modul Berbasis Discovery Learning untuk Mengatasi Miskonsepsi Siswa pada Materi Sel di MAN Darussalam. Jurnal Biotik, 5(1), 11–21.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/jptpp.v5i5.13547

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Miftahussa’adiah Miftahussa’adiah, Siti Zubaidah, Heru Kuswantoro

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


JPtpp is accredited “Rank 3” as a scientific journal under the decree of the Directorate General of Research Enhancement and Development, Ministry of Research, Technology, and Higher Education, dated December 7, 2022, No: 225/E/KPT/2022, effective for five years from Volume 7 Issue 8, 2022 until Volume 12 Issue 7, 2027. Link to download


Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, & Pengembangan

Journal of Education: Theory, Research, and Development

Graduate School Of Universitas Negeri Malang

Lisensi Creative Commons

JPtpp is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License