Pengembangan Buku Pengayaan Tema Budaya Lokal Berbasis Penguatan Pendidikan Karakter dan Literasi

Reza Aprilia Resterina, Sri Untari, A. Rosyid Al Atok

Abstract


Abstract: The purpose of this development research is to produce a book enriching local cultural themes based on strengthening character education and literacy. The product consists of a teacher manual and student books. Products developed with the ADDIE model consist of analysis (analysis), design (design), develop (development), implement (implementation), and evaluation (evaluation). Product feasibility test is obtained through validation test, attractiveness test, practicality test, and influence test to support the research results. Based on a series of tests carried out, the product was declared to have met the criteria and requirements for use in the field as a supporting book.

Abstrak: Tujuan penelitian pengembangan ini adalah menghasilkan buku pengayaan tema budaya lokal berbasis Penguatan Pendidikan Karakter dan literasi. Produk terdiri dari buku panduan guru dan buku siswa. Produk dikembangkan dengan model ADDIE terdiri dari analisys (analisis), design (desain), develop (pengembangan), implement (implementasi), dan evaluation (evaluasi). Uji kelayakan produk diperoleh melalui kegiatan uji validasi, uji kemenarikan, uji kepraktisan, dan uji pengaruh guna mendukung hasil penelitian. Berdasarkan serangkaian pengujian yang dilakukan, produk dinyatakan telah memenuhi kriteria dan persyaratan untuk digunakan di lapangan sebagai buku penunjang.

Keywords


local culture; character building; literacy; budaya lokal; pendidikan karakter; literasi

Full Text:

PDF

References


Aisyah, D. W., Gipayana, M., & Djatmika, E. T. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Literasi Bercirikan Quantum Teaching Untuk Mengoptimalkan Pembelajaran Efektif dan Produktif. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 2(1),667—675.

Anwar, M. F. N., Ruminiati., & Suharjo. (2017). Pengembangan Modul Pembelajaran Tematik Terpadu Berbasis Kearifan Lokal Kabupaten Sumenep Kelas IV Subtema Lingkungan Tempat Tinggalku. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 2(1),1291—1927.

Akbar, S. (2015). Instrumen Perangkat Pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Andini, D. M., & Supardi, E. (2018). Kompetensi Pedagogik Guru terhadap Efektivitas Pembelajaran dengan Variabel Kontrol Latar Belakang Pendidikan Guru. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 1(2), 1—7.

Branch, R. M. (2009). Instructional Design: The ADDIE Approach. London: Springer New York Dordrecht Heidelberg.

Chan, Y-K., Ham, J. G. S-H., & Lee, M. (2017). Multicultural Education in Clocal Perspectives: Policy and Intitutionalization. Singapura: Springer Nature Singapure Pte Ltd.

Kemendikbud. (2016). Penguatan Pendidikan Karakter Jadi Pintu Masuk Pembenahan Pendidikan Nasional. (online), dari:https://kemendikbud.go.id, diakses tanggal 10 April 2018.

Kurniasih, B., & Sani. (2014). Panduan Membuat Bahan Ajar Buku Teks Pelajaran Sesuai dengan Kurikulum 2013. Surabaya: Kata Pena

Lestariningsih, N., & Suardiman, S. P. (2017). Pengembangan Bahan Ajar tematik Berbasis Kearifan Lokal untuk meningkatkan Karakter Peduli dan Tanggung Jawab. Jurnal Pendidikan Karakter, 7(1), 86—99.

Mudri, W. (2010). Kompetensi dan Peranan Guru dalam Pembelajaran. Jurnal Falasifa, 1(1), 111—124.

Mustadi, A. (2013). Sociocultural Based Thematic-Integrative Teaching and Learning Model for Elementary School. Proceeding International Seminar in Primary Education (ISPE), PGSD and DIKDAS Study Programs, Empowering The Primary Education for The Brighter Generation.

Nilasari, D., & Santoso. (2016). Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Kontektual terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 1(7), 1399—1404.

Nowri, J. (2014). Developing and Sustaining Instructional and Teknological Innovation in Teaching and Learning. Journal of Applied Learning Tecnologi, 4(4)

Nugroho, S. (2015). Manajemen Warna dan Desain. Yogyakarta: CV Andi Offset.

Parris, P. (2010). Cultural Dimension of Learning: Addressing the Challenges of Multicultural Instruction. International Review of Reseach in Open and Distance Learning, 11(2), 1—19.

Rachmadyanti, P. (2017). Penguatan Pendidikan Karakter Bagi Siswa Sekolah Dasar. Seloka: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 4(1), 1—7.

Ristekdikti. (2016). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. (Online), dari:https://kelembagaan.ristekdikti.go.id, diunduh tanggal 15 Maret 2018.

Santrock, J. W. (2007). Perkembangan Anak: Jilid 1 Edisi kesebelas. Jakarta: PT Erlangga.

Sukadari, S., Shodiq., & Kuntoro. (2015). Penelitian Etnografi Tentang Budaya Sekolah dalam Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar. JurnalPembangunan Pendidikan: Fondasi dan Aplikasi, 3(1), 58—68.

Sujarwo, S., & Oktaviana, R. (2017). Pengaruh Warna terhadap Short Term Memory pada Siswa Kelas VIII SMP N 7 Palembang. Jurnal Psikologi Islami, 3(1), 33—42.

Susiani, R. (2014). Penggunaan Media Gambar untuk Meningkatkan Hasil Belajar pada Tema Diri Sendiri pada Siswa Kelas 1 SDN Baron 5 Kab. Nganjuk. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 2(3), 1—10.

Suyitno, I. (2012). Pengembangan Pendidikan Karakter dan Budaya Bangsa Berwawasan Kearifan Lokal. Jurnal Pendidikan Karakter, 2(1), 1—13.

Wijiningsih, N., Wahjoedi., & Sumarmi. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Tematik Berbasis Budaya Lokal. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 2(8),1030—1036.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/jptpp.v5i11.14146

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Reza Aprilia Resterina, Sri Untari, A. Rosyid Al Atok

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


JPtpp is accredited “Rank 3” as a scientific journal under the decree of the Directorate General of Research Enhancement and Development, Ministry of Research, Technology, and Higher Education, dated December 7, 2022, No: 225/E/KPT/2022, effective for five years from Volume 7 Issue 8, 2022 until Volume 12 Issue 7, 2027. Link to download


Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, & Pengembangan

Journal of Education: Theory, Research, and Development

Graduate School Of Universitas Negeri Malang

Lisensi Creative Commons

JPtpp is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License