IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DI SMP NEGERI 1 KUPANG TENGAH KABUPATEN KUPANG TAHUN AJARAN 2013/2014

Frengky Neolaka, Melkias Manggoa, Seprianus A. Nenotek

Abstract


This study is a qualitative descriptive study aims at describing the implementation of 2013 Curriculum in SMP Negeri 1 Kupang Tengah Kupang Regency. The samples of this study were seven teachers and principals in SMP Negeri 1 Kupang Tengah. The data collection was done by conducting observation and interviews. The obtained data from observations and interviews were analyzed descriptively. The research results showed that the readiness of school and teachers in implementing the 2013 Curriculum remains downplayed. The willingness of the aspects of infrastructure is available, however, the teachers are still experiencing difficulties in making the learning and classroom management is managed using a scientific approach.

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi kurikulum 2013 di SMP Negeri 1 Kupang Tengah Kabupaten Kupang. Sampel yang digunakan adalah 7 orang guru dan Kepala Sekolah di SMP Negeri 1 Kupang Tengah. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi dan wawancara. Data hasil observasi dan wawancara dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan kesiapan guru-guru dan sekolah dalam mengimplementasi kurikulum 2013 belum maksimal, kesedian dari aspek sarana prasarana cukup tersedia, tetapi guru-guru masih mengalami kesulitan dalam membuat perangkat pembelajaran dan pengelolaan pembelajaran di kelas dikelola dengan menggunakan pendekatan saintifik.


Keywords


2013 curriculum; implementation of 2013; curriculum kurikulum 2013; implementasi kurikulum 2013

Full Text:

PDF

References


Alawiyah, F. 2014. Kesiapan Guru dalam Implementasi Kurikulum 2013. (Online), (http://berkas.dpr.go.id/puslit/files/info_singkat

/Info/20/Singkat-VI-15-I-P3DI-Agustus-2014-56.pdf, diakses 19 Oktober 2016).

Greenstein, L. 2012. Assessing 21st Century Skills. A Guide to Evaluating Mastery and Authentic Learning. Thousand Oaks, California: Corwin Sage Company.

Kemendikbud. 2013. Pedoman Pemberi Bantuan Implementasi Kurikulum 2013. (Online), (http://www.slideshare.net/guruonline/pedoman-implementasi-kurikulum-2013-final-17907802, diakses 19 Oktober 2016).

Mulyasa, E. 2013. Pengembangan dan Implementasi Kurikulum 2013. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Ningrum, E.S. & Ahmad, Y.S. 2015. Implementasi Kurikulum 2013 Sekolah Dasar, (Online), (http://ap.fip.um.ac.id/wp-content/uploads/2015/05/volume-24-no.-564-71.pdf, diakses 11 November 2016).




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/jp.v1i10.7410

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan




JPtpp is accredited “Rank 3” as a scientific journal under the decree of the Directorate General of Research Enhancement and Development, Ministry of Research, Technology, and Higher Education, dated December 7, 2022, No: 225/E/KPT/2022, effective for five years from Volume 7 Issue 8, 2022 until Volume 12 Issue 7, 2027. Link to download


Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, & Pengembangan

Journal of Education: Theory, Research, and Development

Graduate School Of Universitas Negeri Malang

Lisensi Creative Commons

JPtpp is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License