UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR GERAK DASAR LARI DENGAN MENGGUNAKAN ALAT BANTU TALI, PIPA DAN LONCENG SISWA TUNA NETRA DI PANTI REHABILITASI SOSIAL "BUDI MULYA" MALANG

Dedi Sulistyono, I Nengah Sudjana, Mahmud Yunus

Abstract


Abstract: Development Playing Model “Take and Run” In Short Distance Run Learning on Classes X SMK. This study aims to find a way out of the problem a lack of interest of students towards learning materials sprint class X is to develop models of the game “Take and Run” in learning sprinting. Hopefully, this development can be a solution in learning so that students are more enthusiastic and happy in learning. Research conducted SMK Turen Widya Dharma includes research and development (research and development). The results of this study is the accuracy of product game “Take and Run” for use in class X SMK Turen Widya Dharma with evidence of the results of the evaluation trials with a small group of 10 students using the percentage of 86.88% was obtained, and in phase II trials (large groups ) using 30 students obtained the percentage of 81.58%, so the development of the game in the sprint learning in SMK Turen Widya Dharma can be used.

Abstrak: Penguasaan keterampilan gerak dasar lari siswa kelas kejuruan panti rehabilitasi “Budi Mulya” Malang, belum optimal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penurunan kesalahan keterampilan gerak dasar lari. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK). Hasil penelitian menunjukan bahwa keterampilan melakukan gerak dasar lari mengalami persentase penurunan kesalahan. Kesimpulan, dengan pemberian alat bantu lari dengan menggunakan paralon, tali dan lonceng dapat memperbaiki pembelajaran lari yang belum optimal dan dapat meningkatkan keterampilan lari.

Kata kunci: hasil belajar gerak dasar lari dengan pipa, tali dan lonceng

DAFTAR RUJUKAN

Abdoellah, A.1996. Pendidikan Jasmani Adaptif. Jakarta: Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan dan Direktorat Jendral Pendi-dikan Tinggi dan Proyek Pendidikan Akademik Arikunto, S, Suhardjono, dan Supardi. 2007. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara. Arikunto, S. S. 2010. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara. BSNP. 2006. Panduan Penyusunan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Jenjang Pendidikan Dasar dan Menengah. Jakarta: Badan Standar Nasional Pendidikan



DOI: http://dx.doi.org/10.17977/pj.v24i1.4198