PENERAPAN INKUIRI TERPIMPIN DALAM PEMBELAJARAN IPA UNTUK MENINGKATKAN SIKAP SOSIAL DAN PENGETAHUAN SISWA KELAS VII

Anna Jarrotul Khoiriyah, Siti Zubaidah, Istamar Syamsuri

Abstract


The research is to develop students’ social attitude and knowledge. The research type used is Classroom Action Research. The step of each cycle includes planning, applying, observing and reflecting. The data of social attitude is got from the observation sheet by the observer and the data of knowlegde is got from the essay test in the last cycle. The finding of the research is to give questions and repeated spiritual guiding can develop students’ attitude to be grateful of God’s creation. Data intrepretation by reading many sources develop students’ understanding. The summary shows that the guided inquiry application develop (1) the average of social attitude 44% and the passing grade 52% (2) the average of knowledge 13% and the passing grade 47%. To suggest that the guided inquiry can be applied by teachers to develop students’ social attitude and knowledge.

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan sikap sosial dan pengetahuan siswa. Penelitian dilakukan di kelas VII-H SMPN 18 Malang. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian dilaksanakan dalam dua siklus. Siklus I dilaksanakan 10 kali pertemuan dan siklus II, 7 kali pertemuan. Masing-masing siklus meliputi perencanaan, pelaksanaan tindakan, pengamatan, dan refleksi. Data sikap sosial diperoleh dari lembar observasi oleh observer dan data pengetahuan diperoleh dari tes uraian di akhir siklus. Temuan dari penelitian adalah, pemberian pertanyaan dan arahan spiritual secara berulang-ulang dapat mengembangkan sikap siswa untuk menyukuri ciptaan Allah. Interpretasi data dengan membaca banyak sumber dapat meningkatkan pemahaman siswa. Kesimpulan menunjukkan bahwa penerapan inkuiri terpimpin meningkatkan (1) rata-rata sikap sosial sebesar 44% dan ketuntasan 52% dan (2) rata-rata pengetahuan sebesar 13% dan ketuntasan 47%. Saran penerapan inkuiri terpimpin dalam pembelajaran IPA dapat dilaksanakan guru untuk meningkatkan sikap sosial dan pengetahuan siswa.


Keywords


guided inquiry; social attitude; knowledge; classroom action research; inkuiri terpimpin; sikap social; pengetahuan; penelitian tindakan kelas

Full Text:

PDF

References


Cain, S.E. & Evan, J.M. 1990. Sciencing: An Involvement Appoach to Elementary Science Methodes. Columbus: Merril Publishing Company.

Gardner, H. 1991. Intelligence Reframed: Multiple Intellegences for the 21st Century. New York: Basic Books.

Hudojo, H. 2001. Suatu Usaha untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa Dalam Belajar Matematika. Makalah disajikan dalam Seminar Nasional Pengajaran Matematika di Sekolah Menengah Malang. Malang: Universitas Negeri Malang.

Joice, B., Weil, M. & Calhoun, E. 2000. Models of Teaching (6th ed.). Boston: Allyn and Bacon.

Joice, B., Weil, M. & Calhoun, E. 2009. Models of Teaching (9th ed.). Boston: Allyn and Bacon.

Kemmis, S. & Mc. Taggart. 1997. The Action Research Planner. Melbourne: Deakin University.

Mao, S.L. & Chan, C.Y. 1999. Impacts of an Inquiry Teaching Method on Earth ScienceStudents’ Learning Outcomes and Attitudes at the Secondary School Leve. Department of Earth Sciences National Taiwan Normal University Taiwan, R.O.C.

Mbulu, J. 2001. Pengajaran individual: Pendekatan, Metode, dan Media. Pedoman Mengajar bagi Guru dan Calon Guru. Malang: Elang Mas.

McCright, A.M. 2012. Enhancing students’ scientific and quantitative literacies through an inquiry-based learning project on climate change. Journal of the Scholarship of Teaching and Learning, 12 (4):86—102.

Miles, M.B. & Huberman, A. M. 1992. Analisa Data Kualitatif. Jakarta: Universitas Indonesia Press.

Natalina, M., Mahadi, I. & Suzane, A. C. 2013. Penerapan Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing (Guided Inquiry) untuk Meningkatkan Sikap Ilmiah dan Hasil BelajarBiologi Siswa Kelas XI IPA5 SMA Negeri 5 Pekanbaru Tahun Ajaran 2011/2012. Prosiding Semirata FMIPA Universitas Lampung.

Opara, J.A. 2011. Inquiry Method and Student Academic Achievement in Biology Lessons and Policy Implications. American-Eurasian Journal of Scientific Research. 6 (1):28—31.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 104 Tahun 2014 Tentang Penilaian Hasil Belajar oleh Pendidik pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah. 2014. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 58 Tahun 2014 Tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Pertama/ Madrasah Tsanawiyah. 2014. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 53 Tahun 2015 Tentang Penilaian Hasil Belajar oleh Pendidik pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah. 2015. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Strom, R.K. 2012. Using Guided Inquiry to Improve Process Skills and Content Knowledge in Primary Science. Thesis. Bozeman, Montana: Montana State University.

Sund, R.B. & Trowbridge, L. W. 1973. Teeaching Science by Inquiry in the Secondary School. Ohio: Charles E. Publishing Company.

Suprihatin, E. & Hidayah, Y. 2014. Penerapan Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing pada Konsep Pencemaran Lingkungan dalam Melatih Keterampilan Menyelesaikan Masalah Siswa Kelas VII MTs At-Thohiriyah. Jurnal Ilmiah Kependidikan Lentera Vol. 9 No. 2 11-24 ssn 0216-7433.

Wena, M. 2014. Strategi Pembelajaran Inovatif Kotemporer Suatu Tinjauan Konseptual Operasional. Jakarta: Bumi Aksara.

Zubaidah, S., Susriyati, M. & Lia, Y. 2013. Ragam Model IPA Sekolah Dasar. Malang: UM Press.




DOI: http://dx.doi.org/10.17977/jptpp.v2i3.8658

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Anna Jarrotul Khoiriyah, Siti Zubaidah, Istamar Syamsuri

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


JPtpp is accredited “Rank 3” as a scientific journal under the decree of the Directorate General of Research Enhancement and Development, Ministry of Research, Technology, and Higher Education, dated December 7, 2022, No: 225/E/KPT/2022, effective for five years from Volume 7 Issue 8, 2022 until Volume 12 Issue 7, 2027. Link to download


Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, & Pengembangan

Journal of Education: Theory, Research, and Development

Graduate School Of Universitas Negeri Malang

Lisensi Creative Commons

JPtpp is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License