PENGAJUAN MASALAH MATEMATIKA DITINJAU DARI GAYA KOGNITIF DAN KATEGORI INFORMASI

Abdul Rahman

Abstract


Abstract: Mathematics Problem Posing, Cognitive Styles, and Information Category. This study aims to examine students’ competence in posing mathematical problems using information provided based on their cognitive styles. The information presented to the students was in the forms of charts, verbal language, mathematics language, and pictures. Using qualitative-exploratory research design, this study involved eight junior high school students. The results show that learners of field-independent cognitive tendencies were able to pose mathematical problems of high quality with new information data. In contrast, those of field-dependent cognitive tendencies were able to pose mathematical problems of moderate quality without new data information.

Abstrak: Pengajuan Masalah Matematika Ditinjau dari Gaya Kognitif dan Kategori Informasi. Penelitian ini bertujuan mengungkap kemampuan siswa dalam mengajukan masalah matematika dengan informasi yang diberikan berdasarkan gaya kognitifnya. Informasi yang disampaikan berupa grafik, kalimat verbal, kalimat matematika, dan gambar. Penelitian dilakukan secara kualitatif eksploratif pada delapan siswa Sekolah Menengah Pertama. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa yang memiliki gaya kognitif field independent mampu mengajukan masalah matematika yang dapat diselesaikan dan memuat data baru, dengan kategori masalah matematika berkualitas tinggi. Siswa yang memiliki gaya kognitif field dependent mampu mengajukan masalah matematika yang dapat diselesaikan namun tidak memuat data baru, dengan kategori masalah matematika berkualitas sedang.


Keywords


problem posing, mathematical problems, cognitive style, information category

Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.17977/jip.v19i2.4220

Free counters!Creative Commons LicenseCheck Google PageRank
Jurnal Ilmu Pendidikan by Jurnal Ilmu Pendidikan is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Based on a work at http://journal.um.ac.id/index.php/jip.
Permissions beyond the scope of this license may be available at http://journal.um.ac.id/index.php/jip. View My Stats